Jalur Tengkorak
- Penulis: IGUN GUNAWAN
- Editor: Redaksi
- Terbit: Jumat, 21 Mei 2010 11:20 WIB
Bencana longsor yang beruntun di sepanjang bulan mei,mengakibatkan beberapa ruas jalan Sumedang-Wado terkena imbas.Salah satunya amblasnya tanjakan Eba di Cinangsi-Cisitu.Jalur ini dari dulu terkenal dengan jalur tengkorak.