[caption id="attachment_foto-0020.jpg" align="alignleft" width="200" caption="Salahsatu stand pameran dari Dusun Sukamaju, Desa Banjarsari."][/caption] JATINUNGGAL - Ibu-ibu tergabung dalam Kelompok Wanita Tani (KWT) memeriahkan acara penilaian lomba desa tingkat provinsi, yang diadakan di Desa Banjarsari, Kecamatan Jatinunggal, Sabtu (21/5). Menurut keterangan Apong Ara pihaknya menyambut baik kegiatan tersebut, apalagi dapat mengharumkan nama Sumedang, karena Desa Banjarsari lolos mewakili Sumedang ke tingkat Jawa Barat dalam Lomba Desa. Antusiasme masyarakat itu lanjut Ara dibuktikan dengan keikutsertaan KWT secara spontan. Hal yang sama dibenarkan Kades Banjarsari, Aan Sutaryana SIp. (FITRI)/SUMEDANG ONLINE

Pemeran Kreativitas antar Dusun

Salahsatu stand pameran dari Dusun Sukamaju, Desa Banjarsari.

JATINUNGGAL – Ibu-ibu tergabung dalam Kelompok Wanita Tani (KWT) memeriahkan acara penilaian lomba desa tingkat provinsi, yang diadakan di Desa Banjarsari, Kecamatan Jatinunggal, Sabtu (21/5).
Menurut keterangan Apong Ara pihaknya menyambut baik kegiatan tersebut, apalagi dapat mengharumkan nama Sumedang, karena Desa Banjarsari lolos mewakili Sumedang ke tingkat Jawa Barat dalam Lomba Desa.
Antusiasme masyarakat itu lanjut Ara dibuktikan dengan keikutsertaan KWT secara spontan. Hal yang sama dibenarkan Kades Banjarsari, Aan Sutaryana SIp. (FITRI)